UPT Perpustakaan UNISBA
Sistem Informasi Perpustakaan
23 September 2020
Assalamualaikum,
Bagi mahasiswa tingkat akhir yang akan membuat surat Keterangan Bebas Pustaka dan Serah Simpan Skripsi selama pandemi Covid-19 UPT. Perpustakaan telah menyediakan layanan online untuk Bebas Pustaka dan Serah Simpan Skripsi.
Dengan jam layanan setiap Senin - Jum'at, Pukul 09.00 - 16.00 WIB. Surat akan kami kirimkan ke alamat email yang telah didaftarkan untuk dicetak mandiri.
Catatan :
1. Mengisi Form Surat Bebas Pustaka ataupun Form Serah Simpan cukup 1x
2. Membuat Surat Serah Simpan wajib mengisi Form di elibrary.unisba.ac.id/skripsi/
kemudian mengiriman file skripsi ke alamat email librarycare.unisba@gmail.com Cc yndriawanm3@gmail.com